kali ini saya akan share bagaimana cara membuat kalkulator sederhana menggunakan visual basic. fungsi yang saya gunakan dalam pembuatan kalkulator kali ini adalah dengan fungsi combobox.
pertama buat tampilan form seperti gambar dibawah ini, (untuk name dari setiap tools default saja.)
setelah anda membuat form seperti diatas, anda membuat isi dari combobox seperti gambar dibawah.
setelah anda mengsis isi dari combobox seperti diatas, sekarang anda klik 2 kali pada button hitung
sekarang anda tinggal tuliskan codinganya, codinganya seperti dibawah ini.
Public Class Form1
Dim angka1 As Integer
Dim angka2 As Integer
Private Sub Button1_Click(ByVal sender As System.Object, ByVal e As System.EventArgs) Handles Button1.Click
angka1 = Val(TextBox1.Text)
angka2 = Val(TextBox2.Text)
If ComboBox1.Text = "" Then
MsgBox("Operator Masih Kosong !!!!")
ElseIf TextBox1.Text = "" Then
MsgBox(" Angka Masih Kosong !!!!")
ElseIf TextBox2.Text = "" Then
MsgBox(" Angka Masih Kosong !!!!")
ElseIf ComboBox1.Text = "x" Then
Label1.Text = angka1 * angka2
ElseIf ComboBox1.Text = ":" Then
Label1.Text = angka1 / angka2
ElseIf ComboBox1.Text = "+" Then
Label1.Text = angka1 + angka2
ElseIf ComboBox1.Text = "-" Then
Label1.Text = angka1 - angka2
End If
End Sub
End Class
nah sekarang anda sudah bisa membuat kalkulator sederhan menggunakan visual basic. mudah bukan.
jika anda kurang paham silahkan tonton video dibawah ini, video dibawah ini mejelasakan cara membuat kalkulator sederhana dari awal sampai akhir. monggo ditonton dan dipelajari hingga menjadi lebih paham.
mungkin sekian tutorial dalam membuat kalkulator menggunakan visual basic.
jika anda ingin mendownload hasil aplikasi diatas silahkan download link disini
jika anda ingin mendownload hasil aplikasi diatas silahkan download link disini
saya teguh dumadi semoga bermanfaat.
Post a Comment